Jumat, 17 Mei 2019

SEED Contact Lense (Kontak Lense Minus) TERNYAMAN, Honest Review!


Untuk para pecinta soflense, kabar bahagia untuk kita semua!!

Jadi kali ini aku mendapatkan SEED Contact Lens 1dayPure dari Clozette Indonesia. Jadi, sebelumnya aku mau infoin kalau SEED Contact Lens 1dayPure ini adalah sebuah contact lense harian 100% MADE IN JAPAN dan telah terdaftar di KEMENKES RI AKL 21204712513.


Kali ini, SEED Contact Lens mengeluarkan produknya yang memiliki ukuran plus, dan memiliki range minus hingga -16.00, bisa dibilang sangat luas. Jadi untuk kamu yang memiliki minus besar nggak perlu khawatir untuk mempercayakan SEED.

 Setiap 1 box SEED 1dayPure berisi 32 pcs, lebih banyak 2 pcs dibandingkan dengan produk contact lens harian lainnya. Sehingga kamu bisa menggunakan SEED selama 16 hari berturut turut dengan memiliki 1 box SEED.





Produk 1dayPure ini menggunakan NATURAL MOISTURIZER, yakni pelembap alami dari ekstrak ganggang dan rumput laut. Sehingga aman di mata, tidak menimbulkan efek alergi dan sudah melalui uji sertifikasi di Jepang. SEED juga memiliki produk contact lens cylinder dan contact lens progressive.








Kesan pertama kali aku menggunakan SEED contact lense ini adalah dia materialnya lunak dan setelah digunakan nyaman bahkan dapat digunakan lebih dari 8 jam.

Langsung aja ku share yaaa foto fotonyaaa :) 







Untuk informasi lebih lengkap kamu bisa cek di web http://www.seed-indonesia.co.id/ dan instagram SEED Contact Lens https://www.instagram.com/seedcontactlens/ 


Selamat mencoba!


See you Sunshine :)

-Ismahan Chaerunnisa-


0 komentar:

Posting Komentar